Pertanyaan:Assalamu'alaikum. Ustaz, saya kadang agak bingung menjawab pertanyaan anak saya yang masih duduk di bangku SD. Dia bertanya, "Ayah, jadwal puasa itu sebenarnya dimulai dari Imsak, terbitnya fajar atau terbitnya matahari?". Terima kasih, Ustaz.Dardi Darusman, 45 tahunJawaban:Wa'alaikumsalam Wr WbBatas mulai puasa bukan masuknya waktu imsak, tetapi yang benar masuknya waktu subuh. Sebagaimana...
4:39 PM | 0
komentar | Read More